Senin, 21 Januari 2013

Excel Miso - Tempat Belajar Excel Online

Hari ini Saya akan mereview Excel Miso tempat belajar excel online. Blog yang di kelola oleh seorang profesional excel bernama Raddini Gusti Rahayu. Blog sederhana namun penuh manfaat ini berdiri sejak Januari 2011. Hingga saat ini Raddini Gusti Rahayu sang pemilik blog masih setia membagikan ilmunya kapada siapa saja yang ingin belajar Microsoft Excel terbaru 2013.

Tidak hanya mengurus blog, Raddini Gusti Rahayu juga aktif dalam forum seperti di Mugi.or.id. Raddini Gusti Rahayu juga aktif membuat ebook tentang excel. Daftar ebook yang telah dibuatnya adalah:


  • Working with Microsoft Excel 2007
  • Mari Berlatih Microsoft Excel 2010
  • Data Validation Microsoft Excel 2010
Download ebook excel <---
Ebook tentang excel yang dibuat oleh Raddini Gusti Rahayu sangat bagus, materi yang disampaikan cukup lengkap dengan bahasa yang sangat mudah untuk dipahami. Untuk anda yang sangat ingin mendalami ilmu excel, saya sangat merekomendasikan ebook excel yang dibuat oleh Dini (Panggilan).

Excel Miso - Tempat Belajar Excel Online
Excel Miso - Tempat Belajar Excel Online


Profile lengkap
Excel Miso - Tempat Belajar Excel Online
Email : rahayu.raddini@gmail.com

Tentang Blog Excel Miso 
Miso adalah nama panggilan seorang wanita biasa yang jatuh cinta dengan Microsoft Excel, Raddini Gusti Rahayu. Berkecimpung di dunia IT sebagai Trainer, Pengajar, Developer dan Konsultan Microsoft Office. 
Rasa ingin tahu yang tinggi dan semangat berbagi membuatnya tak ragu untuk terus belajar dan berkarya di bidang tak pernah ia pelajari sebelumnya. 
Harapan besar, blog ini dapat bermanfaat bagi semua orang, dapat membantu menyelesaikan permasalahan dan memberikan ilmu yang berguna bagi siapa saja yang ingin belajar Microsoft Office khususnya Excel.

Sekian review singkat Excel Miso - Tempat Belajar Excel Online, semoga pemilik blog tersebut diberikan balasan yang setimpal oleh Allah SWT, dan diberikan kesehatan serta tidak sombong agar dapat selalu berbagi ilmu excelnya kepada kita semua.

0 komentar: